WARTAINSUMSEL
  • Berita
  • Hukum & Kriminal
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendidikan
No Result
View All Result
  • Berita
  • Hukum & Kriminal
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendidikan
No Result
View All Result
WARTAINSUMSEL
No Result
View All Result
Home Berita

Kabid SMP Tekankan Larangan Pungutan di Sekolah Negeri

by susantoplaju
30 November 2025
in Berita
Kabid SMP Tekankan Larangan Pungutan di Sekolah Negeri

Wartainsumsel.com | Banyuasin : Kepala Bidang SMP Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Banyuasin, Supadi, saat dikonfirmasi menegaskan larangan keras bagi seluruh sekolah untuk melakukan pungutan dalam bentuk apa pun kepada peserta didik. Ia meminta kepala sekolah memaksimalkan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) dalam memenuhi kebutuhan administrasi maupun kegiatan pendidikan.

Supadi menambahkan bahwa jika ada kebutuhan yang tidak dapat ditanggung Dana BOS, “sekolah harus berkomunikasi dengan orang tua tanpa menetapkan kewajiban membayar. Menurutnya, biaya tambahan tidak boleh dibebankan secara sepihak dan tidak boleh menjadi persyaratan bagi siswa dalam proses belajar maupun mengikuti ujian.”

“Sekolah memang betul-betul harus gratis tanpa pungutan apa pun,” ujar Supadi.

Pernyataan ini dikeluarkan sebagai langkah mencegah praktik penggalangan dana yang berpotensi menjadi pungutan liar (pungli). Supadi mengingatkan kepala sekolah agar patuh pada ketentuan dan mengutamakan transparansi dalam pengelolaan anggaran.

Di saat yang sama, aktivis Banyuasin, Sepriadi Pratama, menyoroti adanya dugaan pungutan di SMP Negeri 6 Talang Kelapa berupa biaya foto ijazah sebesar Rp35.000 per siswa. Ia menyayangkan masih adanya permintaan uang kepada peserta didik meski pemerintah daerah telah berulang kali menegaskan sekolah wajib bebas pungutan.

Sepriadi menegaskan bahwa praktik tersebut bertentangan dengan semangat Hari Guru Nasional yang belum lama ini diperingati. Ia mengingatkan bahwa Bupati Banyuasin telah menyampaikan larangan memungut uang dari siswa dalam acara-acara resmi pendidikan.

“Jangan sampai hal seperti ini menimbulkan masalah nantinya,” ujarnya, Sabtu (29/11/2025).

Ia menilai dugaan pungutan ini harus segera ditindaklanjuti oleh pihak terkait agar tidak kembali terulang. Menurutnya, sekolah perlu memberikan klarifikasi terbuka kepada masyarakat mengenai dasar pungutan tersebut jika benar terjadi.

Agar informasi ini berimbang, upaya konfirmasi telah dilakukan kepada pihak SMP Negeri 6 Talang Kelapa Banyuasin Sumatera Selatan untuk memperoleh penjelasan resmi. Namun media ini mendapatkan konfirmasi bahwa pihak sekolah dalam hal ini, kepala sekolah SMPN 6 Talang Kelapa yang diwakilkan wakil kepala sekolah SMPN 6 bidang kesiswaan bahwa menurutnya kesepakatan tidak diwajibkan siswa untuk membayar di Koperasi akan tetapi mereka bisa berfoto di luar sekolah.”ujarnya

Masyarakat berharap Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Banyuasin segera turun tangan menelusuri laporan tersebut. Mereka meminta pengawasan diperketat agar sekolah tetap menjalankan prinsip pendidikan gratis sesuai peraturan yang berlaku dan tugas kewajiban peserta didik hanya belajar.

(Adipatih)

ShareSend

Artikel Lainnya

POSE RI Minta Gubernur Sumsel Tindak Tegas Perusahaan yang Nekat Langgar Larangan Angkutan Batubara Lewat Jalan Umum

POSE RI Minta Gubernur Sumsel Tindak Tegas Perusahaan yang Nekat Langgar Larangan Angkutan Batubara Lewat Jalan Umum

15 Januari 2026
Jalan Negara Rp 65,1 Miliar Beraroma KKN, Tindakan Kejati Sumbar Agar Segera Periksa

Jalan Negara Rp 65,1 Miliar Beraroma KKN, Tindakan Kejati Sumbar Agar Segera Periksa

15 Januari 2026
Musni Wijaya Kini Nahkodai Dishub Sumsel Yang Baru, Mengemban Tugas Larangan Angkutan Batu Bara Jadi Tugas Perdana

Musni Wijaya Kini Nahkodai Dishub Sumsel Yang Baru, Mengemban Tugas Larangan Angkutan Batu Bara Jadi Tugas Perdana

15 Januari 2026
Dr. Darmayanti Resmi Dilantik Jadi Kepala Biro Umum dan Perlengkapan Setda Sumsel

Dr. Darmayanti Resmi Dilantik Jadi Kepala Biro Umum dan Perlengkapan Setda Sumsel

15 Januari 2026
Leave Comment
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Kapolri Mutasi Wakapolda Sumsel , beberapa Pejabat dan Kasatwil

Kapolri Mutasi Wakapolda Sumsel , beberapa Pejabat dan Kasatwil

20 Desember 2025
Oknum Karyawan PT. PAR Langgar Kesepakatan, Dari Selingkuh Hingga Pertemuan Mediasi

Oknum Karyawan PT. PAR Langgar Kesepakatan, Dari Selingkuh Hingga Pertemuan Mediasi

18 Oktober 2025
Parahh, Himbauan CAMAT dan LURAH GELUMBANG Tak di Hiraukan apengurus Ponpes HIDAYATUL MUBTADIIN Kayal Desa Sigam

Parahh, Himbauan CAMAT dan LURAH GELUMBANG Tak di Hiraukan apengurus Ponpes HIDAYATUL MUBTADIIN Kayal Desa Sigam

10 Desember 2025
Kabid SMP Tekankan Larangan Pungutan di Sekolah Negeri

Kabid SMP Tekankan Larangan Pungutan di Sekolah Negeri

30 November 2025
Kunjungi Polsek Cempaka, Kapolres OKUT Tinjau Kegiatan Sosial dan Pemeriksaan Kesehatan Berkala Personel, Ini Katanya!

Kunjungi Polsek Cempaka, Kapolres OKUT Tinjau Kegiatan Sosial dan Pemeriksaan Kesehatan Berkala Personel, Ini Katanya!

0
Karya Bakti Kodim 0418/Palembang dalam Rangka HUT ke-80 TNI Tahun 2025

Karya Bakti Kodim 0418/Palembang dalam Rangka HUT ke-80 TNI Tahun 2025

0
Dishub Palembang Siapkan Terminal Karya Jaya untuk Penampungan Truk, Aturan Perwali 26/2019 Akan Dioptimalka

Dishub Palembang Siapkan Terminal Karya Jaya untuk Penampungan Truk, Aturan Perwali 26/2019 Akan Dioptimalka

0
Banyak Kasus Kebakaran Minyak Ilegal Mandek, POSE RI Bakal Demo di Mapolda Sumsel Minta Kapolsek Keluang dan Kanit Reskrim Dicopot

Banyak Kasus Kebakaran Minyak Ilegal Mandek, POSE RI Bakal Demo di Mapolda Sumsel Minta Kapolsek Keluang dan Kanit Reskrim Dicopot

0
POSE RI Minta Gubernur Sumsel Tindak Tegas Perusahaan yang Nekat Langgar Larangan Angkutan Batubara Lewat Jalan Umum

POSE RI Minta Gubernur Sumsel Tindak Tegas Perusahaan yang Nekat Langgar Larangan Angkutan Batubara Lewat Jalan Umum

15 Januari 2026
Jalan Negara Rp 65,1 Miliar Beraroma KKN, Tindakan Kejati Sumbar Agar Segera Periksa

Jalan Negara Rp 65,1 Miliar Beraroma KKN, Tindakan Kejati Sumbar Agar Segera Periksa

15 Januari 2026
Musni Wijaya Kini Nahkodai Dishub Sumsel Yang Baru, Mengemban Tugas Larangan Angkutan Batu Bara Jadi Tugas Perdana

Musni Wijaya Kini Nahkodai Dishub Sumsel Yang Baru, Mengemban Tugas Larangan Angkutan Batu Bara Jadi Tugas Perdana

15 Januari 2026
Dr. Darmayanti Resmi Dilantik Jadi Kepala Biro Umum dan Perlengkapan Setda Sumsel

Dr. Darmayanti Resmi Dilantik Jadi Kepala Biro Umum dan Perlengkapan Setda Sumsel

15 Januari 2026
WARTAINSUMSEL

© 2025 WARTAINSUMSEL.COM - PT DWI SRIWIJAYA PERKASA

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber

Follow Us

No Result
View All Result
  • Berita
  • Hukum & Kriminal
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendidikan

© 2025 WARTAINSUMSEL.COM - PT DWI SRIWIJAYA PERKASA